TENTANG KAMI

ENZIM BAKTI INDONESIA

adalah komunitas yang mempromosikan gaya hidup sehat,

menyebarkan konsep pelestarian lingkungan , kesehatan

dan nilai Budaya nusantara (Bakti)


ENZIM BAKTI INDONESIA

adalah media bagi semua orang untuk mencapai kesuksesan bersama,

dan juga media kemajuan bagi masyarakat umum.


Kami menjunjung tinggi Visi

"menghijaukan bumi , menghangatkan hati dan mewujudkan bakti",

dan kami menyambut teman-teman

yang memiliki cita-cita yang sama seperti

ENZIM BAKTI INDONESIA

mencintai diri sendiri, mencintai orang lain, dan mencintai bumi

untuk bergabung dengan kami, dan bekerja sama

bekerja keras dan berjuang

untuk kesehatan tubuh, Jiwa, dan pikiran manusia,

serta kesehatan bumi pertiwi.


Visi

Hijaukan bumi, Hangatkan Hati , Wujudkan Bakti


Misi

Mempromosikan gaya hidup ramah lingkungan, pola Hidup sehat, dan budaya Bakti.


Filosofi

membangun pribadi manusia yang seutuhnya, mencintai diri sendiri, mencintai orang lain, mencintai bumi


Semangat

Tingkatkan kualitas diri, dedikasikan diri, untuk kemajuan masyarakat dan orang banyak


Team

Pendidikan dan Pelayanan untuk membangkitkan kesadaran publik tentang perlindungan lingkungan dan kesehatan.


Fokus Pelayanan

Memberi pendidikan dan edukasi pada bidang Perlindungan lingkungan, kesehatan, dan pendidikan anak.

USAHA REALISASI


Semangat Lima Enam :

Lima Pengkondisian : Dihujat, disalah pahami, dikucilkan, diatur , dibuang

6 kata ajaib : belajar, berbuat ,memperbaiki, mengikuti ,mengemban, mengalah


Kegiatan:

Eco Enzyme Green Action, Kelas Detoks dan kesehatan, Kelas Seni kehidupan



Filosofi hidup :

Perjalanan yang ramah lingkungan,

kehidupan yang ramah lingkungan,

perawatan kesehatan yang alami,

tumbuh berkembang dengan penuh sukacita


Filosofi Kerja :

serius, rajin, fokus,tekun inovasi dan efisiensi, saling membantu dan berbagi


Kode etik:

Berbakti pada orang tua

Menghormati guru

Tepat waktu

Tepat janji (kredibel)

Rendah hati dan sopan santun


Filosofi kesehatan :

Membantu setiap keluarga

agar bisa hidup sehat secara mandiri

Membantu lebih banyak orang

untuk menjadi perawatan kehidupan

dan menjadi diri sendiri yang lebih baik